Dalam arti teknis atau ilmiah, "logika" menunjuk pada suatu disiplin, yaitu kegiatan intelektual yang dipelajari untuk memperoleh pengetahuan dan pemahaman dalam bidang tertentu secara sistematik-rasional terargumentasi dan terorganisasi yang terikat atau tunduk pada metode tertentu. Sebagai suatu disiplin, logika termasuk ke dalam bidang refleksi kefilsafatan. Buku ini menyajikan pembahasan lo…
Rumi bertanya " kika ilmu pengetahuan dan logika membuat orang semakin pandai dan cerdik, mengapa pada saat yang sama menimbulkan permusuhan ? Mengapa orang beriman itu berpikiran sempit dan banyak melakukan penyimpangan? Apakah pandangan sempit merupakan sifat dan ciri para pendiri agama besar? Apa sebenarnya nilai kitab suci bagi orang beriman? Apakah hanya unuk dibaca dengan suara merdudan t…
Buku ini berisi tentang teknik menulis. Hal yang dapat dicapai ketika menulis yaitu, sebagai wahana diskusi dan sosialisasi gagasan, memberi kontribusi pemikiran dalam kerangka mencari solusi suatu masalah, dan sebagai sarana proses aktualisasi dan eksistensi diri. Di dalamnya menjelaskan secara tuntas teori, teknik, dan kiat menulis artikel dan tajuk rencana bagi para penulis, jurnalis, dan ju…